Search

5 Fakta Unik Sarapan Singkong Rebus, Bikin Kenyang tapi Juga Bisa Jadi Racun

Jakarta - Singkong rebus sudah jadi menu sarapan orang Indonesia sejak dahulu. Menu sarapan sederhana ini ternyata mengandung manfaat sekaligus beresiko racun.

Singkong bisa diolah menjadi berbagai makanan namun sejak zaman dahulu, orang-orang banyak mengkonsumsi singkong rebus sebagai menu sarapan. Ternyata selain murah dan mengenyangkan, singkong juga mengandung banyak nutrisi.

Umbi yang memiliki nama latin Manihot utilissima ini mengandung karbohidrat, fosfor, kalsium, vitamin, protein dan berbagai vitamin. Ketika dikonsumsi pagi hari, singkong memberikan berbagai khasiat untuk tubuh. Namun jika salah pengolahan maka singkong juga bisa menjadi racun berbahaya.

Dirangkum dari berbagai sumber, berikut beberapa fakta unik seputar singkong. Sarapan singkong rebus di pagi hari ternyata berpengaruh untuk kesehatan.

(dvs/odi)

Let's block ads! (Why?)


5 Fakta Unik Sarapan Singkong Rebus, Bikin Kenyang tapi Juga Bisa Jadi Racun
Baca Selanjutnya


Bagikan Berita Ini

0 Response to "5 Fakta Unik Sarapan Singkong Rebus, Bikin Kenyang tapi Juga Bisa Jadi Racun"

Post a Comment

Powered by Blogger.